Game Sepak Bola Untuk Laptop Spek Rendah

Game Sepak Bola Untuk Laptop Spek Rendah Rating: 4,5/5 9583 votes

Pro Evolution Soccer 2009 (PES 09) PC Download Full Version – Sedang mencari game ringan sepak bola, dengan grafis lumayan bagus, kayaknya kamu harus coba game PES 09 ini deh, game sepak bola ringan dengan tampilan 3D yang mantep buat PC dan Laptop spek rendah. Mau bermain game sepak bola namun spek laptop pas. Kalau anda mencari game sepak bola ringan untuk laptop atau pc anda. Memori dan hardwaare grafis yang rendah.

Readers, lupakan sejenak masalah Menpora vs PSSI. Coba aku tanya, siapa sih yang tidak menyukai sepakbola? Aku rasa semua orang pasti menyukai olahraga populer yang satu ini. Aku sangat yakin bahwa didalam perangkatmu, entah itu sebuah ponsel java, ponsel pintar berbasis Android, sebuah handheld, atau sebuah komputer, pasti terpasang sebuah game sepakbola. Sama sepertiku. Namun, perkembangan zaman telah mengharuskan PC gamers untuk menggunakan komputer dengan spek sedewa Alienware.

Misalnya FIFA 2015 keluaran EA Sports yang luar binasa realistisnya, tentunya game tersebut mengharuskan kita menggunakan komputer dengan spek yang cukup dewa. Tapi, beruntung bagi kita yang menggunakan komputer dengan spek pas-pasan karena masih ada sebuah game ringan berjudul Winning Eleven 9! Update Penting: WE9 BoxArt. Winning Eleven 9 (Pro Evolution Soccer 5) adalah sebuah game sepakbola yang dirilis oleh Konami pada tahun 2006 silam untuk berbagai platform, termasuk PS2 dan PC. Bagi pengguna PC, game ini hanya menuntut PC dengan prosesor minimal berkecepatan 800 Mhz, RAM minimal 256 MB, vRAM minimal 128 MB.

At the present, more than 3000 free games are loaded on the website and it has still been in process of building, finishing the contents, so I hope that most of free games could be updated as soon as possible. It created with the purpose is to share free games for all of you. To a new website, it does not have much your attention, but I wish you could give me a favour in advertising, introducing it to people by sharing its link for your friends, family members through out Facebook, twitter and other websites. Download ipl game for psp.

Yeah, cukup ringan kan? Aku rasa pemilik komputer spek dewa pun akan tergiur.

Gameplay Main Menu. Sama seperti game sepakbola lainnya. Game ini menyediakan beberapa mode seperti Exhibition untuk memainkan sebuah pertandingan persahabatan, League untuk memainkan pertandingan dengan format liga, Cup Matches untuk event besar seperti Copa Del Rey atau World Cup, Training untuk latihan bagi gamers pemula dan juga mode yang mirip dengan FIFA Online 3, yaitu Master League. (Baca: ) Yeah, bagiku Master League adalah mode yang paling menarik, karena kita bisa bermain seperti biasa sambil memanajeri klub kesayangan kita. Itu artinya, kita bisa menjual pemain kita atau membeli pemain pemain baru, kita juga bisa mengatur strategi hingga menjaga kondisi moral para pemain kita. Selain itu, tersedia juga fitur Edit yang memungkinkan kamu untuk mengedit pemain, tim nasional, klub, stadion, dan desain sepatu. Kamu bisa membuat karaktermu sendiri digame ini melalui fitur tersebut, karena editor wajah dan tubuhnya cukup detail.

Aku biasa menggunakan fitur Edit untuk memaksimalkan kemampuan (ability) para pemain dari klub kesayanganku agar bisa menang dengan mudah. Eh, tapi jangan kamu fikir kemenangan pertandingan bisa diraih dengan semudah itu! Walaupun game jadul ini memperbolehkan kamu memaksimalkan kemampuan para pemain lewat fitur Edit, jangan dikira CPU akan membiarkan kamu mencetak gol ke gawang mereka dengan mudah. CPU di Winning Eleven 9 cukup cerdik, mereka tidak akan membiarkanmu melakukan umpan silang (crossing) atau umpan terobosan (through pass) dengan mudah. Mereka juga tidak akan mudah tertipu dengan gocekan bola yang terlalu biasa. Belum lagi, ada 6 tingkat kesulitan yang digambarkan dengan bintang: • Bintang 1 akan terasa seperti Indonesia melawan Timor Leste.

Tidak sulit namun tetap saja tidak mudah menjebol gawang lawan. • Bintang 2 akan terasa seperti Indonesia melawan Malaysia. Cukup sulit tapi juga cukup berimbang. • Bintang 3 akan terasa seperti Indonesia melawan Thailand dan Jepang. Terasa sulit sekali, bola tidak pernah bertahan lama dikaki pemain kita.

• Bintang 4, 5, dan 6 akan terasa seperti Indonesia melawan Brazil, Spanyol atau Jerman. Hanya tangan terlatih dengan joysticknya yang akan sanggup memainkannya! Nah, karena itu, CPU dalam game ini dijamin akan memuaskan kamu. Kamu pasti akan merasa seakan-akan sedang bermain melawan temanmu sendiri.

Button settings WE9. Meskipun cukup seru, pengontrolan pada game ini tidak semudah saat memainkannya di konsol. Jujur saja, sulit sekali untuk mengontrol pemain menggunakan pengaturan ala Joystick PS2, sementara kita hanya menggunakan keyboard biasa.

Nah, mungkin keberadaan joystick akan sangat dibutuhkan untuk memainkan game Winning Eleven 9 ini. Grafis, Musik, dan Efek Suara Soal grafis. Aku rasa game ini punya grafis yang lumayan bagus dan cukup jernih. Bahkan 28 lapangan yang tersedia didalam game ini pun terlihat cukup nyata.

Hanya saja, aku menyayangkan animasi supporternya yang terlihat kotak-kotak. Haruskah pertandinganku selalu disaksikan oleh para makhluk minecraft? Persib Bandung vs Manchester Utd.

Animasi dan pergerakan pemain disini lumayan halus dan luwes. Tak aneh memang, karena ada 4 gaya dribble, 9 gaya tendangan bebas (free kick), hingga 4 gaya drop kick yang diterapkan kepada masing masing animasi pemain. Ditambah lagi dengan adanya penerapan 73 gaya selebrasi gol dari berbagai pemain dunia yang membuat game ini jadi semakin tidak monoton. Meski begitu, animasinya masih terlihat sedikit kasar.

Terutama pada saat wasit memberikan peringatan, atau pada saat tayang ulang (replay) gol. Terkadang terlihat pemain bisa saling tembus, atau sambungan baju tidak tertutup sempurna sehingga terlihat kulitnya.

Tapi secara keseluruhan, animasinya cukup oke deh. Kemudian soal musik dan efek suara. Untuk musik aku tidak dapat berkomentar karena entah kenapa Winning Eleven 9 milikku tidak ada musiknya. Lalu, untuk efek suara. Aku rasa efek suaranya standar, seperti teriakan penonton, peluit wasit dan lain-lain, tapi cukup menyemangati juga. Apalagi netralitas suporternya nya dapat diatur, lebih condong kemana.

Download Game Sepak Bola Untuk Laptop

Dan suara komentator pertandingannya juga cukup menambah hidupnya permainan ini. Kesimpulan Winning Eleven 9 adalah oase ditengah padang pasir bagi gamers pecinta sepakbola. Disaat developer sedang fokus menghadirkan permainan yang realistis hingga membuat player pemilik komputer dengan spek rendah gigit jari, game ringan ini menjadi penyelamat bagi player tersebut. Meskipun jadul. Game sepakbola ringan ini tidak kalah bagusnya dengan game sepakbola untuk PC keluaran terbaru. Game ini tetap akan menghadirkan lawan tangguh yang selalu bisa membuatmu bekerja keras hingga berjingkrak-jingkrak karena merasa excited saat berhasil mencetak gol ke gawang lawan.

Intinya, kamu tidak akan menyesal memiliki game ini di komputermu. Likes: • Animasi cukup halus dan pergerakannya cukup luwes • Banyak pilihan stadion • Banyak pilihan bola • Lawan tangguh nan cerdik, sehingga membuat player merasa tertantang • Replay dapat disimpan sebagai video Dislikes: • Penonton yang terlihat seperti makhluk minecraft • Wasit yang cerewet, kesalahan kecil selalu membuatnya meniup peluit sesering mungkin. Dimana Kita Bisa Membelinya? Kamu bisa membeli World Soccer: Wining Eleven 9 di game store kesayanganmu. Namun, karena game ini cukup jadul, ada baiknya kamu membelinya lewat toko online saja.

Biasanya banyak yang menjual game ini disana. Kalau kamu berminat, kamu bisa memesannya di blog ini dengan harga Rp.20.000 saja (belum termasuk ongkos kirim via JNE). Pesan sekarang via SMS: 97 (XL) Bagi kamu yang memiliki kuota, kamu bisa mengunduhnya (download) pada link berikut ini. Selamat bermain.

Lagi cari game PC yang gameplaynya seru tapi kebutuhan requirements gamenya rendah dan ringan? Maka tepat sekali kamu sudah mampir ke web kucingkardus.com, karena kali ini kucingkardus akan memberikan daftar game-game PC keren dengan grafik bagus tapi sangat ringan untuk semua laptop dan komputer yang ada saat ini. Baca: biar jadi lebih jago.

Langsung saja kamu simak 65 game pc seru spesifikasi rendah dan ringan terbaik berikut. Game Genre Aksi (Action) Tomb Raider (series) Game petualangan seru menjelajahi makam dengan aksi tembak-tembakan thrid person • Tomb Raider Legend • Tomb Raider Anniversary Resident Evil 4 / Biohazard 4 (yang versi lama, bukan yang HD remastered) Game aksi third person shooter dengan genre survival horror ini sangat seru sekali. Di zamannya ps2 dulu game ini sangat terkenal. Setiap ke tempat rental ps2 pasti ada game yang satu ini. Di dalam game ini kamu akan di suruh untuk membasmi zombie-zombie ganas yang menakutkan. GTA / Grand Theft Auto (series) Game openwold bergenre aksi third person shooter yang sangat terkenal, di dalam ini kamu bebas berkeliaran kemana saja, membuat kekacauan sesuka kamu, di dalamnya ada banyak sekali misi-misi yang bisa kamu selesaikan.

Download Game Sepak Bola Untuk Laptop Spek Rendah

• GTA San Andreas • Gta 3 • Gta Vice City • GTA Liberty City Mafia 1 Game aksi openworld selain GTA yang sangat seru untuk kamu mainkan. Bully: Scolarship Edition Game semi openworld yang unik, di dalam gamenya kamu akan menjadi anak sekolah yang bandel sering berantem, bikin ulah, dll. Just Cause 1 Game aksi openworld third person gak kalah seru dengan GTA series. Prince of Persia (series) Game seru dengan genre aksi dan petualangan bernuansa timur tengah. Karakter utamanya bersenjatakan pedang bertarung melawan monster-monster penjaga kastil untuk menyelamatkan seorang putri. • Prince of Persia – The Sands Of Time • Prince of Persia – The Two Thrones • Prince of Persia – Warrior Within Freedom Fighters Game aksi TPS / third person. Max Payne 1 & 2 Game dengan genre action shooter.

The Elder Scrolls Game bergenre action-RPG, sangat seru sekali melawan monster-monster kuat di dalam game RPG ini. • The Elderscrolls III: Morrowind • The Elderscrolls IV Oblivion Hitman (series) Game aksi third person, terkenal dengan karakter utamanya yang berkepala botak, baju hitam rapih berdasi merah. Karakter dalam game ini adalah seorang pembunuh bayaran professional. Menyelinap ke rumah target dengan menyamar sebagai orang lain. Membunuh penjaga tanpa diketahui penjaga lain. • Hitman – Code Name 47 • Hitman – Contracts • Hitman – Silent Assasin • Hitman – Blood Money Game Genre FPS (First Person Shooter / Tembak-Tembakan) Call of Duty (series) Game perang first person shooter yang sangat terkenal pada konsol ps2 ini juga ada versi PCnya.

Sangat seru sekali berperang menembaki musuh di dalam game ini. • Call of Duty 4 – Modern Warfare • Call of Duty – World at War • Call of Duty – United Offensive • Call of Duty 2 • Call of Duty 1 Battlefield (series) Game perang genre FPS saingan Call of Duty. Permaian perang yang sangat seru & asik. • Battlefield 2 • Battlefield 2142 • Battlefield Vietnam • Battlefield 1942 Medal of honor (series) Game peperangan yang gak kalah seru sama Batttlefield & Call Of Duty. • Medal of Honor- Allied Assault • Medal of Honor- Allied Assault – Breakthrough • Medal of Honor – Allied Assault – Spearhead.

• Medal of Honor – Pacific Assault Crysis 1Game perang FPS dengan graphic bagus tapi sangat ringan, bahkan bisa dijalankan pada pentium 4, ram 1GB, kartu grafis vga 256 MB. Sangat enteng sekali. Counter Strike (series) Game FPS tembak-tembakan antara teroris dan pasukan khusus pelawan teroris. Di dalamgame ini kamu bisa memilih untuk menjadi teroris atau counter teroris. • Counter Strike Condition Zero • Counter Strike 1.6 • Counter Strike Source Half Life 1 & 2 Serious Sam II Left 4 Dead 1 Game first person survival horror melawan zombie, sangat seru sekali membunuh kerumunan zombie yang mengejar kamu.

Farcry 1 & 2 Halo 1 & 2 Fear (Series) • F.E.A.R • F.E.A.R Extraction Point • F.E.A.R Combat Game Bola (Sepak Bola / Soccer / Football) PES / Pro Evolution Soccer (series) PES 3, PES 4, PES 5, PES 6, PES 2007, PES 2008, PES 2009, PES 2011, PES 2012, PES 2013 (semakin kekiri semakin ringan, semakin kekanan semakin berat, tapi untuk laptop jaman sekarang udah termasuk ringan semua). Semakin lawas / jadul, semakin kecil ram yang dibutuhkan. FIFA (series) • 2002 FIFA World Cup • FIFA Football 2002 • FIFA Football 2003 • FIFA Football 2004 • FIFA Football 2005 • FIFA 6 • FIFA 7 • FIFA 8 • FIFA 9 • FIFA 10 • FIFA 11 Game Racing (Balap / Balapan Mobil) Need for Speed (series) Game balap sangat seru pada beberapa game terdapat mobil polisi yang mengejar mobil kamu. Sangat seru sekali balapan dengan racer lain dan setelahnya kamu harus meloloskan diri dari kejaran mobil polisi. NFS = Need for Speed.

Game Sepak Bola Online

• NFS – Porsche Unleashed • NFS III – Hot Pursuit • NFS – Pro Street • NFS – Hot Pursuit 2 • NFS – Underground 1 dan 2. • NFS – Most Wanted • NFS – Carbon • NFS – Most Wanted Black Edition • NFS – Undercover Burnout Paradise Di dalam game ini kamu bisa bebas menabrak mobil lain dari belakang dan samping, mobil yang kamu tabrak akan terjatuh dan melambat. Mirip ashpalt (game hp).